Dorong Pemulihan Ekonomi dan Pariwisata Berau

Keterangan: Bupati Berau menyerahkan secara simbolis 30 booth UMKM PT Berau Coal kepada pelaku UMKM. PT Berau Coal Serahkan Booth UMKM Pelaku usaha kecil, mikro dan menengah (UMKM) merupakan salah satu kelompok yang merasakan dampak dari lesunya perekonomian akibat pandemik covid-19. Oleh karena it …

Bersinergi Bersama, Gelar Khitanan Massal

PT Berau Coal bersama mitranya PT Pamapersada Nusantara, bersinergi melaksanakan kegiatan sosial khitanan massal di Kampung Rantau Panjang. PT Berau Coal bersama mitranya PT Pamapersada Nusantara (Pama), kembali bersinergi melaksanakan kegiatan sosial. Kali ini dengan pihak Kampung Rantau Panjang m …

Tebar Manfaat untuk Generasi Hebat

Webinar Ngaji Yuk, The Spirit of Isra Mikraj oleh Habib Ali Zaenal Al Kaff Isra Mikraj merupakan momentum sejarah bagi umat muslim yang menjadi awal disyariatkannya perintah salat lima waktu. Peristiwa ini menjadi pengingat kembali untuk melakukan perbaikan kualitas diri dan memberikan kemanfaatan …

PT Berau Coal Latih Warga Rantau Panjang

Warga Kampung Rantau Panjang antusias mengikuti pelatihan pembuatan amplang dari Ikan Tawes yang dilaksanakan PT Berau Coal. Jadikan Sentra Amplang Ikan Tawes PT Berau Coal melalui Program Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat (PPM) Pilar Ekonomi, menggelar pelatihan dan pendampingan bagi warga …

Risiko Klaster Keluarga 10 Kali Lipat

Ilustrasi keluarga saat pandemik. Meningkatnya kasus Covid-19  dari klaster keluarga menjadi kekhawatiran seiring dengan banyaknya masyarakat yang mulai keluar rumah untuk beraktivitas. Berbagai tindakan pencegahan dilakukan, termasuk protokol kesehatan maupun kebijakan Pemberlakukan Pembatasa …

Bantu Perbaikan Jalan Alternatif

PT Berau Coal bersama PT PAMA, bersinergi dengan DPUPR Berau melakukan perbaikan jalan alternatif Kampung Gurimbang. Jalan Utama Kampung Gurimbang Ambles Amblesnya jalan utama Kampung Gurimbang, Kecamatan Sambaliung, tepatnya di lingkung RT 3, direspons cepat oleh pemerintah melalui Dinas Pekerjaan …

Tebar Manfaat untuk Generasi Hebat

Tangkapan layar saat Webinar Ngaji Yuk, Spirit of Isra Mikraj. Webinar Ngaji Yuk, The Spirit of Isra Mikraj oleh Habib Ali Zaenal Al Kaff Isra Mikraj merupakan momentum sejarah bagi umat muslim yang menjadi awal disyariatkannya perintah salat lima waktu. Peristiwa ini menjadi pengingat kembali untu …