BUMK Long Lanuk dan PT Berau Coal, Menjalin Kemitraan untuk Pengembangan Usaha
BUMK Long Lanuk sambut kehadiran Tim Penilai Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) terbaik Provinsi Kalimantan Timur. Kampung Long Lanuk yang terletak di Kecamatan Sambaliung, Kabupaten Berau, menjadi perwakilan Berau dalam penilaian pengelolaan keuangan dan aset terbaik di tingkat provinsi, berkat keber …