Ringankan Beban Korban PT Berau Coal Beri Bantuan
Sebagai bentuk rasa kepedulian terhadap sesama, PT Berau Coal menyerahkan bantuan kepada para korban kebakaran di RT 02, Jalan Kapten P Tendean, Tanjung Redeb. Bantuan berupa pakaian sekolah serta alat tulis itu diserahkan sekira pukul 17.00 Wita, Senin (2/3). Kedatangan manajemen PT Berau Coal ini …